BhabinKamtibmas Sambangi Ibu Rumah Tangga Di Desa Binaannya

    BhabinKamtibmas Sambangi Ibu Rumah Tangga Di Desa Binaannya

    KAB. CIREBON - BhabinKamtibmas Desa Bringin Aiptu H. As'Ary jalin silaturahmi dengan ibu-ibu warga desa binaannya blok kroya Desa Bringin, guna saling dekat dan bisa memberikan masukan atau informasi tentang kamtibmas, dengan Kegiatan sambang bersama ibu-ibu untuk menyampaikan himbauan tentang anak - anak mengendarai sepeda listrik dijalan raya, dan adanya anak dibawah umur ikut genk motor, serta memberikan masukan agar jika ada sekelompok genk motor didesanya ataupun kenakalan remaja, segera lapor Polsek Ciwaringin atau Bhabinkamtibmas, agar dapat segera tertangani, sehingga Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon, selalu dalam keadaan kondusif, serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dilingkungannya diwilayah Hukum Polsek Ciwaringin, Selasa ( 25/06/2024 )


    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. melalui Kapolsek Ciwaringin AKP Baban Kurbandi menjelaskan kegiatan Bhabinkamtibmas sambang dialogis bersama warga di Desa binaannya guna bersama-sama bertanggungjawab menjaga konduktivitas wilayahnya serta memberi ketenangan dan ketentraman, kenyamanan bagi masyarakat dilingkungannya , di wilayah hukum Polsek Ciwaringin,

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Sinegritas TNI& POLRI, Pembinaan Pada Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Kapolresta Cirebon Pimpin Apel Jam Pimpinan dan Pemberian Penghargaan Kepada Personil Berprestasi
    Wujudkan Jakarta Hijau, PLN dan Pemprov DKI Jakarta Beraksi Tanam 100 Pohon di Waduk Brigif
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personil Polsek Karangsembung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari

    Ikuti Kami