Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon Manfaatkan Bios 44

    Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon Manfaatkan Bios 44

    CIREBON - Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon melaksanakan kegiatan tanam Padi memakai sistem jarwo 2 di Demplot 3 Bios 44 DC, Jum'at (16/06/2023).

    Kegiatan tersebut dilaksanakan di Blok Sumuran Desa Jatianom Kecamatan Susukan Kabupaten Cirebon, Jum'at (16/6/2023) dengan dihadiri Unsur Perwira dan perwakilan Koramil jajaran Kodim 0620/Kab Cirebon selain kelompok tani.

    Dandim 0620/Kab Cirebon Letkol Inf Afriandy Bayu Laksono S.Sos., M.I.Pol melalui Pasiter Kapten Chk Suprinadi SH menyampaikan kegiatan tanam ini dengan luas area 7.000 M2 dengan PH awal/sebelum rata-rata 5, 4 dan setelah pemakaian Bios 44 DC PH Tanah Naik menjadi rata-rata 5, 7.

    Ini sangat bagus, peran Bios 44 bisa membentuk tanah menjadi lebih subur, dengan harapan hasilnya akan lebih banyak, jelasnya.

    kabupaten cirebon jawa barat jabar kodim korem koramil
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Susukan Lebak...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Susukan Lebak Polresta Cirebon Terus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami