Jumat Curhat Polsek Arjawinangun tampung aspirasi para tukang Ojek Kamtibmas Desa Jungjang.

    Jumat Curhat Polsek Arjawinangun tampung aspirasi para tukang Ojek Kamtibmas Desa Jungjang.

     

    KAB. CIREBON - Dalam rangka menampung aspirasi masyakarat Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon menggelar kegiatan Jumat Curhat, adapun kegiatan tersebut di laksanakan di perempatan Ibu Kaban Desa Jungjang, yang memungkinkan warga masyarakat menyampaikan secara langsung terkait keluhan kepada Polri khususnya Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon.

    Dalam kegiatan Jumat Curhat tersebut di terima langsung oleh Kapolsek Arjawinangun AKP.Sumairi SH.M.S.i dengan mengatakan bahwa Jumat Curhat merupakan sarana yang di berikan kepada masyarakat yang ingin menyampaikan berbagai permashalahan serta keluhan yang berkaitan dengan pelayanan Kepolisian maupun gangguan Kamtibmas yang terjadi di lingkungan masyarakat khususnya warga masyarakat Desa Jungjang sehingga permashalaan yang terjadi tersebut dapat di selesaikan bersama.

    Dalam kegiatan Jumat Curhat tersebut menampung semua keluhan para warga masayarakat terhadap Kepolisian khususnya Polsek Arjawinangun, dengan bebas menyampaikan apapun berkaitan dengan layanan Kepolisian maupun gangguan Kamtibmas lainnya yang terjadi di lingkungan masyarakat, dalam kegiatan Jumat Curhat tersebut juga di hadiri oleh para Tukang Ojek Kamtibmas perempatan Ibu Kaban serta warga Desa Jungjang, Jumat, 26/04/2024

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni S.I.K, S.H, M.H melalui Kapolsek Arjawinangun AKP. Sumairi S.H, M. SI mengatakan dengan adanya kegiatan Jumat Curhat tersebut masyarakat bersama Polri khususnya Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon bersama sama mewujudkan Kamtibmas yang aman dengan selalu menjaga lingkungannya dan selalu memberikan informasi informasi bilamana ada kejadian maupun pelaku tindak pidana yang ada di wilayahnya masing masing sehingga dengan cepat di atasi oleh Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kewaspadaan Gangguan Kamtibmas,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran
    Polresta Cirebon Gelar Coffee Morning Bersama Forkopimda Kabupaten Cirebon
    Tony Rosyid: Ikut Pilgub Jakarta, Anies Disambut Antusias Para Pendukungnya
    Bakamla RI Persiapkan Patroli Terkoordinasi "Operasi Gannet-8"
    Polresta Cirebon Amankan Pelaku Curas Yag Korbannya Pemilik Bengkel di Plumbon
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Tindak Lanjuti Aduan dari Jum'at Curhat, Polresta Cirebon Gandeng Sejumlah Pihak Bersihkan Sampah di Sungai Ciwaringin
    Polresta Cirebon Gelar Jum'at Curhat Bersama Kelompok Tani Kecamatan Talun
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Babinkamtibmas bersama anggota Patroli sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif pasca lebaran.
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.
    Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Bhabinkamtibmas Desa Sedonglor kontrol Poskamling di Desa Binaan.
    Kapolresta Cirebon Pantau Harga dan Ketersediaan Beras di Wilayah Kabupaten Cirebon
    Kapolsek Plered Laksanakan Anev mingguan Guna Peningkatan Kinerja Anggota. 
    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon  sambangi perangkat Desa Tegalgubug Lor sampaikan pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami