Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Melaksanakan Binjar (Pembinaan Pelajar) Di SMPN 1 Dukupuntang

    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Melaksanakan Binjar (Pembinaan Pelajar) Di SMPN 1 Dukupuntang
     DUKUPUNTANG - Selasa (23/01/2024) Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana bersama Kanit Binmas Polsek Dukupuntang Aipda Totong Sunarta, S.H melaksanakan giat Binjar (Pembinaan Pelajar) di SMPN 1 Dukupuntang termasuk Desa Cikalahang Kec. Dukupuntang Kab. Cirebon. Kegiatan tersebut diawali sambuatan pembuka oleh Wakasek Kesiswaan SMPN 1 Dukupuntang Bp. Maksun, Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana dan dilanjutkan penyampaian materi Binjar oleh Kanit Binmas Polsek Dukupuntang Aipda Totong Sunarta, S.H. Pada kesempatan Binjar tersebut Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana bersama Kanit Binmas Polsek Dukupuntang Aipda Totong Sunarta, S.H menyampaikan materi terkait dengan Kenakalan Remaja, Bahaya Narkoba, Bullying dan Tertib Berlalulintas, khusus penggunaan knalpot brong. Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Dukupuntang AKP Nuryana menyampaikan bahwa dalam rangka pembinaan pelajar, Polsek Dukupuntang memberikan pembinaan dan penyuluhan tentang keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya dilingkungan sekolah, sehingga para pelajar dapat memahami Bahaya Narkoba, Kenakalan Remaja, Pencegahan Bullyi

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Dukupuntang Hadiri Pelantikan Dan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kondusifitas pada Masa Kampanye...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Wantannas  serta Gubernur Kalsel
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Kapolresta Cirebon Pimpin Apel Jam Pimpinan dan Pemberian Penghargaan Kepada Personil Berprestasi
    Wujudkan Jakarta Hijau, PLN dan Pemprov DKI Jakarta Beraksi Tanam 100 Pohon di Waduk Brigif

    Ikuti Kami