Polsek Beber Cegah Perang Sarung dan Pengunaan Knalpot Bising Melalui Police Goes to School Di SMPN 1 Greged 

    Polsek Beber Cegah Perang Sarung dan Pengunaan Knalpot Bising Melalui Police Goes to School Di SMPN 1 Greged 

    Beber (19/03/2024)Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH telah melakukan kegiatan "Police Goes to School" di SMPN 1 Greged kecamatan Greged kabupaten Cirebon Wilkum Polsek Beber. Dalam kegiatan tersebut, beliau memberikan arahan dan sosialisasi kepada para siswa tentang pentingnya mematuhi aturan lalu lintas, serta merespons keluhan warga mengenai adanya konten "Perang Sarung" dan knalpot bising yang meresahkan masyarakat.

    Konten "Perang Sarung" adalah konten yang menunjukkan pertarungan antar remaja dengan menggunakan sarung sebagai senjata. Konten tersebut seringkali diproduksi oleh para remaja dan diunggah ke media sosial. Sedangkan, knalpot bising adalah suara bising yang dihasilkan oleh knalpot kendaraan bermotor yang telah dimodifikasi sehingga suaranya mengganggu kenyamanan di masyarakat dan memang melanggar aturan lalu lintas yaitu UU No 22 tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan.

    Kegiatan Police Goes to School ini mendapat dukungan positif dari semua guru dan murid dari SMPN 1 Greged karena bisa benar-benar memberikan pencerahan bagi siswa - siswi pelajar agar terhindar dari prilaku yang melanggar hukum

    Dari tempat terpisah Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni SIK SH MH melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH menegaskan bahwa Kegiatan tersebut memiliki tujuan untuk memberikan edukasi dan kesadaran kepada siswa mengenai pentingnya mentaati aturan lalu lintas, serta memberikan sosialisasi kepada siswa dan masyarakat untuk tidak membuat atau menyebarkan konten yang merugikan lingkungan sosial sehingga bisa terwujud keamanan dan kenyamanan di masyarakat.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas Polsek Dukupuntang Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Sosialisasi Polsek Karangsembung Sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Swasembada Pangan, Antara Janji dan Realisasi
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Plered Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Malam Hari
    Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Pimpin Patroli Malam Minggu Multi Sasaran
    Kodim 1710/Mimika Gelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Ke-79
    Dukung Program Asta Cita Presidsen, Polsek Sumber Laksanakan Pemeliharaan Tanaman Dan Perikanan
    Anggota Patroli Polsek Plered Polresta Cirebon Gencarkan Operasi KRYD Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising)
    Polsek Kaliwedi Laksanakan Cooling System Pasca Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sambangi Pemdes Desa Gowa Kidul untuk Memperkuat Persatuan dan Kesatuan
    Polsek Arjawinangun Gelar Minggu Kasih, Tampung Aspirasi Umat Kristiani Terkait Kamtibmas
    Polsek Astanajapura Giatkan Patroli Malam dalam Operasi Pekat Lodaya 2024 untuk Ciptakan Keamanan
    Cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas di malam minggu, Kapolsek Lemahabang pimpin KRYD.
    Cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas di malam minggu, Kapolsek Lemahabang pimpin KRYD.
    Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Desa Trusmi Kulon Laksanakan Sambang Desa
    Anggota Patroli Polsek Plered Polresta Cirebon Gencarkan Operasi KRYD Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising)
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Sambang Cipta Kondisi
    Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas Sambang Siskamling Bersama Babinsa
    Laksanakan Patroli Sambang Dialogis Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  Warga Masyarakat Desa Prajawinangun Kulon
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.
    Sinergitas TNI-POLRI Laksanakan Monitoring Pembagian BLT Dana Desa Tunai
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami