Polsek Talun Polresta Cirebon Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas 

     Polsek Talun Polresta Cirebon Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas 

    KAB. CIREBON - Di Malam pastikan warga nyaman dan aman untuk mengantisipasi anggota unit patroli Polsek Talun Polresta Cirebon Polda Jabar Lakukan Patroli ke Pemukiman Warga dan untuk Antisipasi C.3 (Curat, Curas dan Curanmor) dan daerah rawan tawuran. (28/04/2023).

    Dalam Pelaksanaan patroli Ke Pemukiman warga di malam dan Antisipasi tawuran yang di lakukan oleh unit Patroli Polsek Talun bertujuan untuk mengantisipasi tawuran dan terjadinya tindak pidana di malam hari disertai kekerasan yang kerap terjadi pasca lebaran. 

    Kapolresta Cirebon  Kombes Pol Arif Budiman S.IK MH, melalui Kapolsek Talun AKP YULIANA, SAB., M.Si., mengatakan malam hari untuk antisipasi c3 dan tawuran sangat rawan maka dari itu Polri hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

    Agus

    polrestacirebon kapolrestacirebon polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Panguragan Polresta Cirebon bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolresta Cirebon Pimpin Apel Jam Pimpinan dan Pemberian Penghargaan Kepada Personil Berprestasi
    Wujudkan Jakarta Hijau, PLN dan Pemprov DKI Jakarta Beraksi Tanam 100 Pohon di Waduk Brigif
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personil Polsek Karangsembung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari
    Jaga Kondusifitas, Patroli Polsek Susukan lebak Sampaikan pesan pesan Kamtibmas.
    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat

    Ikuti Kami